-->
  • UMR TAHUN 2019 KOREA SELATAN SEBESAR 8.350 WON/JAM




    Ketua Dewan Pengupahan Minimum Ryu Jang-soo telah menyatakan pihaknya akan menetapkan upah minimum tahun 2019 masalah Komite upah minimum. Setelah melalui rapat panjang dengan berbagai pihak memutuskan pada pertemuan umum ke-15 yang diselenggarakan di kantor pemerintah Sejong pada pukul 4:30 pagi pada tanggal 14/07/2018, pemerintah Korea pun memutuskan untuk menaikan upah minimun per jam pada tahun 2019 sebanyak 10,9%. Kenaikan ini disambut baik oleh segala kalangan pekerja di Korea dan merupakan kenaikan yang sangat signifikan dari tahun-tahun sebelumnya.
    Kenapa hal ini sangat signifikan? Menilik dari kenaikan-kenaikan upah sebelumnya yang hanya berhenti pada angka 8 - 9 persen pertahunnya, kenaikan  pada tahun ini ternyata dua kali lipat lebih tinggi.
    Ini adalah 10,9 persen lebih tinggi dari upah minimum 7.530 won tahun ini. Ini adalah pertama kalinya dalam sejarah upah minimum korea 30 tahun telah memasuki level 8.000 won. Gaji bulanan (200 jam perbulan, 40 jam perminggu) Adalah 1.745.150 won.
    Kenaikan menjadi 8.350 Won perjam ini melalui penghitungan suara yang sengit dari 27 juri yang ada dipersidangan. Ada 12 orang yang memberi suara kenaikan upah hanya sampai 7.900 Won saja perjamnya, akan tetapi usul itu ditolak mentah-mentah karena 15 orang memberi suara bahwa sebaiknya upah dinaikan hingga 8.350 Won.
    Kenaikan yang sangat signifikan ini tentu tak lepas dari perjuangan kaum buruh serta ormas pekerja di Korea yang merasa bahwa kenaikan gaji mereka sangatlah tidak adil dan harus ditingkatkan kembali. Negara Korea yang demokratis dan sangat mementingkan kesejahteraan rakyatnya pun tentu tak mungkin tinggal diam saja.
  • You might also like

    5 komentar:

    1. Apaan gaji ku di korea thn 2019 cmn 1.470.000 .

      BalasHapus
      Balasan
      1. Emng klo uang indo jadi brapa bro

        Hapus
      2. tolong dong sya sangat ingin bekerja di korea. caranya gimana yah

        Hapus
    2. pak abdul Rahmn...Luar biasa salam selalu semangat dan Sukses selalu..

      dan bagi bagi lah saya
      MentorWiyono,s.Pd 9 085 102 165 982 / Wa
      roooo er

      BalasHapus

Diberdayakan oleh Blogger.

Arsip Blog

Cari Blog Ini

LKBK KOREA MALANG

Lembaga Kursus Bahasa Korea

Recent Posts

Categori kursus

  1. Ctki korea.
  2. Umum.
  3. Beasiswa kuliah.

Popular Posts